Duet dengan Mahfud MD, Ganjar Pranowo Upayakan Indonesia Unggul
Kamis, 19 Oktober 2023 – 01:40 WIB

Bakal capres 2024 Ganjar Pranowo. Dok: source for JPNN.
Bukan berdaulat pada wilayah, lanjut Ganjar, tetapi juga berdaulat dalam bidang politik, ekonomi, pangan, sosial, dan digital.
Seperti diketahui, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri resmi mengumumkan bakal calon presiden (Bacawapres) pendamping Ganjar Pranowo yakni Menko Polhukam Mahfud MD.
Pengumuman itu disampaikan Megawati bersama Ketua Umum pengusung Ganjar Pranowo yakni Plt Ketua Umum PPP, M. Mardiono, Ketua Umum Perindo Hary Tanoesoedibjo dan Ketua Umum Hanura Oesman Sapta Odang di DPP PDIP, Jl Pangeran Diponegoro, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (18/10). (Tan/JPNN)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Menurut Ganjar, dirinya tidak mempunyai banyak alasan mengapa dirinya bersama Mahfud MD menyanggupi amanah untuk menjadi pasangan.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Babak Baru Perang Dagang Dunia, Indonesia Jadi 'Sasaran Empuk'
- Gempa Myanmar, Indonesia Kirim Bantuan Tahap Tiga
- IDCI Nilai Pertahanan Siber Seharusnya Jadi Tugas Utama TNI
- Indonesia-Vietnam Eksplorasi Peluang Kerja Sama untuk Pertumbuhan Ekonomi yang Lebih Inklusif
- Ahli Kepemiluan Usul Ambang Batas Maksimal 50 Persen di Pilpres dan Pilkada
- Indonesia Tanah Air Beta