Duet Kevin/Rahmat Siap Debut dalam Waktu Dekat
Kamis, 29 Juni 2023 – 01:57 WIB

Pelatih sektor ganda putra Indonesia, Herry Iman Pierngadi. Foto: Humas PP PBSI
Sebelum mendaftarkan pasangan baru tersebut, poin ranking keduanya akan dihitung terlebih dahulu sebelum akhirnya didaftarkan dalam sebuah turnamen.
“Untuk turnamen, saya masih menghitung poin dan memilah-milah dulu turnamen mana yang bisa mereka ikuti. Kita pilih enam bulan ke depan kurang lebih," jelas Herry.
Menarik ditunggu kiprah pasangan Kevin/Rahmat di turnamen BWF Super 500 jika poin keduanya disatukan.(pbsi/mcr16/jpnn)
Kevin Sanjaya Sukamuljo akhirnya memilih Rahmat Hidayat sebagai pasangan pengganti Marcus Fernaldi Gideon
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Tunggal Putra Indonesia Absen di Swiss Open 2025, Ini Sebabnya
- Keluarga & Pelatih Hadir, Tribute to Daddies Dipastikan Bakal Haru
- Peningkatan Prestasi, Merah Putih Rebut 3 Gelar Indonesia International Challenge 2024
- Sabar/Reza Jumpa Leo/Bagas di Semifinal, Indonesia Kembali Bertaji di Hong Kong Open
- Penampilan Leo/Bagas dan Fikri/Daniel Mendapat Sanjungan dari Legenda
- Demi Perbaikan Prestasi, Ganda Putra Dipisah Menjadi Leo/Bagas dan Fikri/Daniel