Duet Prabowo-Ical Diyakini Bisa Kalahkan Jokowi
Kamis, 08 Mei 2014 – 13:13 WIB

Duet Prabowo-Ical Diyakini Bisa Kalahkan Jokowi
Wasekjen Golkar Tantowi Yahya menyatakan kebersamaan keduanya memang dapat membangun program pro rakyat.
Namun demikian, harus ada tambahan partai yang mendukung koalisi. Hal ini untuk memperkuat koalisi di pemerintahan dan legislasi, sehingga sistem presidensil dapat berjalan. "Saya yakin bisa terwujud. Dua orang ini sudah teruji potensi dan pengalamannya," imbuh Tantowi. (boy/jpnn)
JAKARTA - Calon presiden Partai Golkar Aburizal Bakrie dan Ketua Dewan Pembina Gerindra Prabowo Subianto jika berkoalisi diyakini bakal memperbaiki
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Prabowo Sebut Petani Harus Bisa Punya Rumah dan Mobil
- Sempat Geger Soal Surat Panggilan, Sidang Gugatan Terhadap Budiharjo Digelar di PN Jambi
- Kementan Cetak Petani Muda, Indonesia Jadi Role Model Global
- Kemenkes & Takeda Edukasi Pentingnya Pencegahan Dengue, Jangan Tunggu Wabah Datang
- PKPU Menjadi Harapan Terakhir Untuk Kembalikan Dana Nasabah PT Fikasa Group
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Requiem untuk Paus Fransiskus