Duet Sahroni-Airin Berpeluang Maju di Pilgub DKI, NasDem Bilang Begini
Jumat, 11 Maret 2022 – 20:04 WIB

Ketua Bidang Perempuan DPP Partai Golkar Airin Rachmi Diany (kiri) dan Bendahara Umum DPP NasDem Ahmad Sahroni (kanan) mendampingi ketua umum mereka seusai melakukan pertemuan di DPP Partai NasDem, Jakarta, Kamis (10/3/2022). ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/YU
NasDem DKI Jakarta pun saat ini masih menunggu keputusan DPP untuk calon yang bakal diusung sebagai pengganti Gubernur Anies Baswedan dan Wagub Ahmad Riza Patria.
“Kami NasDem DKI juga menunggu arahan dari DPP (pusat) terkait hal ini. Kami tegak lurus kepada keputusan pusat,” tuturnya. (mcr4/jpnn)
Ketua Fraksi NasDem DPRD DKI Jakarta Wibi Andrino mengatakan Ahmad Sahroni dan Airin memang memiliki daya tawar menarik sebagai pemimpin ibu kota.
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Viral Dokter Kandungan Diduga Lecehkan Pasien, Ahmad Sahroni Beri Ultimatum
- Ahmad Sahroni Minta Nasib ART Dipikirkan dengan Matang
- Komentar Sahroni Soal Penanganan Kasus Penganiayaan ART di Jakarta Timur