Dugaan Korupsi di Pesawaran Sudah Masuk ke KPK

Dugaan Korupsi di Pesawaran Sudah Masuk ke KPK
Dugaan Korupsi di Pesawaran Sudah Masuk ke KPK
Saprudin menyebut korupsi itu diduga juga melibatkan orang kuat di Pesawaran. Sebab, proses pengadaan buku dan alat peraga itu dilakukan melalui penunjukan langsung. Rekanan  dalam proyek tersebut  adalah perusahaan milik pejabat penting di Pesawaran.

"Ada indikasi pemungutan setoran sekitar 20 sampai 30 persen dari bilai proyek. Sehingga banyak pengerjaan proyek di bawah standar, bahkan ada kerjaan yang belum selesai," tudingnya.(jpnn)

JAKARTA - Dugaan korupsi pada proyek alat peraga Dinas Pendidikan Kabupaten Pesawaran, Lampung, dilaporkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News