Dugaan Suap Dianggap Selesai
Rabu, 20 Oktober 2010 – 06:30 WIB

Dugaan Suap Dianggap Selesai
Baca Juga:
Jum"at lalu Sartono Anwar sudah dimintai keterangannya oleh TPF PSSI. Namun demikian, TPF tetap merasa perlu untuk menyelesaikan kasus tersebut karena sudah mencoreng citra kompetisi. Oleh karena itu, TPF harus memanggil jajaran perangkat pertandingan Persema vs Persibo untuk dimintai juga keterangannya.
"Kami bahkan sampai mencocokkan nomor-nomor telepon keluar dan masuk dari kelima perangkat pertandingan Persema vcs Persibo tersebut. Apakah ada yang cocok dengan nomor telepon pak Imam Sardjono atau dengan nomor telepon oknum yang menghubungi pak Imam. Ternyata tidak ada yang cocok," papar Togar Manahan Nero. "Sepanjang siang sebelum pertandingan itu, orang yang mereka hubungi hanyalah keluarganya," lanjut Togar.
Sementara itu, mengenai permohonan keberatan Persibo Bojonegoro atas hasil pertandingannya dengan Persema, TPP juga tidak menemukan adanya indikasi kecurangan yang dilakukan oleh perangkat pertandingan. Artinya, pertandingan berjalan dalam koridor waktu yang normal, demikian juga dengan waktu saat terjadinya gol kemenangan Persema melalui titik penalti yang diprotes kubu Persibo sudah melampaui perpanjangan waktu yang semestinya.
JAKARTA - Seperti diperkirakan sebelumnya, kasus dugaan suap yang diungkapkan pelatih Persibo Bojonegoro, Sartono Anwar, berakhir antiklimaks. Kasus
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah