Duh, Keluarga Miskin Meningkat di Kepulauan Riau, Totalnya Sebegini
Selasa, 25 Juli 2017 – 03:10 WIB
Adapun komoditas makanan yang berpengaruh besar terhadap nilai garis kemiskinan di daerah perkotaan adalah beras, rokok, daging ayam ras, dan telur ayam ras, sedangkan di daerah perdesaan adalah komoditas beras, rokok, telur ayam ras, dan gula pasir. Untuk komoditas bukan makanan, kontribusi terbesar terhadap garis kemiskinan adalah biaya perumahan, listrik, dan bensin baik di daerah perkotaan maupun di daerah perdesaan.
"Dapat disimpulkan pada periode September 2016-Maret 2017, Indeks Kedalaman Kemiskinan (P1) dan Indeks Keparahan Kemiskinan (P2) menunjukkan peningkatan baik di daerah perkotaan maupun daerah perdesaan," jelasnya. (rng)
Badan Pusat Statistik (BPS) Kepulauan Riau (Kepri) menyatakan jumlah penduduk miskin di Kepulauan Riau (Kepri) mengalami kenaikan 0,22
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Kemensos dan Instansi Terkait Siap Rumuskan Protokol Penggunaan Data Tunggal Kemiskinan
- Angka Pengangguran Capai 7,2 Juta, Paling Banyak SMK
- Gudang Barang Bekas Ilegal di Batam Digerebek, Polisi Buru Pemasok
- Opick: Kita Doakan Ansar Ahmad jadi Pemimpin Amanah untuk Kepri
- Pemerintah Berencana Alihkan Subsidi BBM jadi BLT, tetapi
- Konon Inilah Penyebab Pengangguran di Palembang