DUH: Pasangan Calon Ini 'Gigit Jari' di Kampungnya

DUH: Pasangan Calon Ini 'Gigit Jari' di Kampungnya
ILUSTRASI. FOTO: Jambi Independent/JPNN.com

Sementara di TPS-nya sendiri, Pasangan Sahaja gigit jari, seperti di TPS 05 Kelurahan Pejarakan Karya rumah Salman, pasangan Aman mendapat 183 suara dan Sahaja 108 suara.

Dengan perolehan suara sementara ini, anggota tim Pemenangan Pasangan Aman, Rino Renaldi menyambut gembira. Menurutnya, kemenangan Aman merupakan kemenangan bersama masyarakat Kota Mataram.

Ia berharap semua pihak bisa menerima hasil perhitungan dengan lapang dada. Termasuk Sahaja harus legowo. “Inilah pemimpin yang dipilih masyarakat Kota Mataram,” katanya.(ili/fer/r6/fri/jpnn)

MATARAM – Seperti banyak diprediksi. Pasangan Ahyar Abduh-Mohan Roliskana (Aman) masih merajai Kota Mataram. Hasil perhitungan cepat desk pemilihan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News