Dukung Ahok, Titi Rajo Bintang Jatuh Cinta pada Pandangan Pertama
Senin, 24 Oktober 2016 – 19:00 WIB
jpnn.com - TITI Handayani Rajo Bintang menyatakan dukungannya kepada Basuki Tjahaja Purnama pada Pilkada DKI 2017.
Aktris yang pernah menyabet Piala Citra 2009 ini mengaku, dukungannya kepada Ahok murni berdasarkan panggilan hatinya, tanpa ada ajakan atau pun paksaan dari luar.
"Saya sangat mendukung Pak Ahok," ujar Titi di Menteng, Jakarta, Senin (24/10).
Baca Juga:
Meski tidak mengerti dunia politik, namun Titi merasa sangat tertarik dengan kepribadian Ahok.
"Saya jatuh cinta (kepada Ahok) pada pandangan pertama. Ini kok ada sesuatu nih dengan Ahok," tukasnya.(uya/jpg/chi/jpnn)
TITI Handayani Rajo Bintang menyatakan dukungannya kepada Basuki Tjahaja Purnama pada Pilkada DKI 2017. Aktris yang pernah menyabet Piala Citra 2009
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Putri Nikita Mirzani: Mohon Maaf, Saya Enggak Bangga Punya Ibu Kontroversial
- Bintangi Little Rebels Cinema Club, Muzakki Ramdhan Ketagihan Main Film Pendek
- Abidzar Al Ghifari dan Adzana Ashel Terlibat dalam Film Thailand '404 Run Run'
- Quadra Pamerkan Motif Menawan di Hall of Wonder, Rossa Takjub
- Nikita Mirzani Laporkan Razman atas Dugaan Penculikan
- Razman Polisikan Nikita Mirzani atas Dugaan Penganiayaan, Istri Kena Pukul