Dukung Cagub di Putaran Kedua, PPP Tunggu Sikap SDA
Senin, 23 Juli 2012 – 03:01 WIB

Dukung Cagub di Putaran Kedua, PPP Tunggu Sikap SDA
JAKARTA -- Rencana deklarasi dukungan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) kepada salah satu calon gubernur DKI Jakarta yang akan bertarung di putaran kedua, September 2012 nanti ditunda. "Ini hanya memastikan waktu yang pas bagi Ketum saja. Seharian ini ketum masih akan menemui beberapa fungsionaris, kader PPP DKI dan juga beberapa warga DKI dan sekitarnya," kata Arwani, menjawab JPNN, Minggu (22/7).
Saat ini Ketua Umum PPP Suryadharma Ali (SDA), masih menemui fungsionaris partai, kader PPP DKI serta warga Jakarta untuk membicarakan dukungan.
Ketua DPP PPP Arwani Thomafi menegaskan, PPP mempunyai mekanisme baku untuk memutuskan dukungan kepada salah satu calon. Menurutnya, PPP sudah melakukan seluruh tahapan internal untuk memutuskan dukungan pada pilkada putaran kedua nanti.
Baca Juga:
JAKARTA -- Rencana deklarasi dukungan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) kepada salah satu calon gubernur DKI Jakarta yang akan bertarung di putaran
BERITA TERKAIT
- OSO Minta Anggota DPRD dari Partai Hanura Seluruh Indonesia Berkomitmen Membela Kepentingan Rakyat Daerah
- Brando PDIP Minta Dispenda Kawal Ketat Kebijakan Pramono Turunkan Tarif BBM Kendaraan untuk Warga Jakarta
- Said Aldi Instruksikan Konsolidasi OKP Hingga ke Tingkat Bawah
- Gerindra Ungkap Alasan Prabowo Utus Jokowi ke Pemakaman Paus Fransiskus, Ternyata...
- Dugaan Kecurangan PSU Pilkada Bengkulu Selatan Akan Digugat ke MK
- Perkuat Diplomasi Kebangsaan RI Hadapi Geo-Ekonomi, Ibas Mendorong Kolaborasi ASEAN Plus