Dukung Dekarbonisasi untuk Transisi Energi, IDSurvey Turut Unjuk Gigi di RD20 Summer School
Senin, 15 Juli 2024 – 16:47 WIB

IDSurvey merupakan Holding BUMN Jasa Survei, yang terdiri dari PT Biro Klasifikasi Indonesia, PT SUCOFINDO dan PT Surveyor Indonesia. Foto Yessy Artada/jpnn.com
"Pilihan kebijakan untuk mendukung NZE meliputi sektor energi, lahan, limbah dan fiskal," bebernya.
Selain itu, dengan mengkaji topik-topik seperti Jaringan Cerdas, Kecerdasan Buatan untuk Transisi Energi, dan Sumber Daya Biomassa, program ini mengakui pentingnya inovasi dalam mendorong perubahan berkelanjutan.
"Tidak hanya berhenti pada perkembangan teknologi saja, hal ini meluas ke aspek sosial dan ekonomi melalui diskusi mengenai Bangunan Ramah Lingkungan, Pembiayaan Inovatif, serta Penangkapan dan Penyimpanan Karbon," bebernya.(chi/jpnn)
Langkah ini menunjukan komitmen IDSurvey dalam mengimplementasikan Nilai Ekonomi Karbon (NEK).
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Siaga Banjir, PTSI Bersama Satgas Bencana BUMN Menyalurkan Bantuan ke Jabodetabek
- Dekarbonisasi Pertamina Lampaui Target, Capai 146 Ribu Metrik Ton CO2 per Januari 2025
- Kemenko Pangan Gelar Green and Smart Port Award 2024
- Rapat Kerja 2025: BKI Mantapkan Langkah Menuju Top 20 Global
- Hadir di Sharing Series IDSurvey, Wamen BUMN Sampaikan Hal Penting ini
- Utamakan Kolaborasi, BKI Cabang Surabaya Resmikan Kantor Baru