Dukung Kebijakan Hatta
Rabu, 18 April 2012 – 17:18 WIB

Dukung Kebijakan Hatta
Kegiatannya, kata dia, memberikan pendidikan politik kepada masyarakat terutama kaum muda, memberikan pelatihan untuk wirausaha, memberikan pemahaman tentang nilai-nilai kebangsaan kepada seluruh elemen masyarakat.
"Kegiatan yang dilakukan PARRA Indonesia berafiliasi dengan program-program pengembangan SDM (Sumber Daya Manusia) muda yang dilakukan DPP PAN dan mensupport semua kegiatan dan kebijakan Hatta Rajasa baik sebagai Ketua Umum PAN maupun Menko Perekonomian," katanya.
Menurutnya, meski berafiliasi dengan PAN, keanggotaan PARRA Indonesia bersifat terbuka. Ia menjelaskan, siapapun, dari latar belakang apapun, dari kader partai manapun boleh bergabung. "Tidak ada paksaan yang mengikat bagi anggota yang aktif untuk menjadi kader PAN. Organisasi ini murni untuk pengembangan SDM bangsa," pungkas Rusli. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Pengurus Penegak Amanat Reformasi Rakyat (PARRA) Indonesia, DPW DKI Jakarta, resmi dilantik, Rabu (18/4), di Jakarta. "PARRA Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Penyelundupan Narkoba ke Rutan Polresta Samarinda, 3 Polisi Terancam PTDH
- Proyek Jalan Lingkar Utara Jatigede Hampir Tuntas, Bupati Dony: Insyaallah Mei Selesai
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Konsisten Terapkan Tata Kelola yang Baik, Tugu Insurance Kantongi Sertifikasi Ini
- IKA UB 2025 Kumpulkan Donasi Rp 1 Miliar untuk Dana Abadi Kampus Saat Berhalalbihalal
- Gelar Halalbihalal Nasional, Alumni Universitas Janabadra Teguhkan Semangat Kampus Kebangsaan