Dukung Kongres GMNI, Menpora: Ayo, Optimistis Tatap Masa Depan
jpnn.com, JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi menerima kunjungan pengurus Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) di kediamannya di Jalan Widya Chandra, Jakara, Rabu (28/8).
Staf Khusus Zainul Munasichin turut hadir mendampingi menpora. GMNI yang diwakili Ketua DPP Imanuel Cahyadi.
Dia mengatakan, pihaknya akan menyelenggarakan kongres di Ambon pada Oktober 2019 mendatang.
BACA JUGA: Kemenpora Bina 234 Pemuda Lingga Jadi Kader Antinarkoba
“Terima kasih, ini merupakan silaturahmi. Kami ingin minta masukan agar kongres nantinya berlangsung lancar dan sukses,” kata Imanuel.
Dia melanjutkan, kongres nantinya akan dihadiri dari jajaran pengurus di masing-masing daerah.
“Kami ingin peserta kongres nanti dapat memahami betul hal-hal baik dan ditindaklanjuti,” sambung Imanuel.
Setelah mendengar pemaparan dari pengurus GMNI, Imam mengaku mendukung kegiatan kongres tersebut.
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi menerima kunjungan pengurus Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) di kediamannya di Jalan Widya Chandra, Jakara, Rabu (28/8).
- Menpora RI Dorong Mahasiswa Biasakan Berwirausaha Sejak dari Kampus
- Menpora RI Dorong Perguruan Tinggi Menumbuhkan Semangat Kewirausahaan Muda
- Menpora Salurkan Bantuan Peralatan Kesehatan Kepada Kelompok Pemuda
- Menpora Ajak Stakeholder Menyiapkan Grand Design Keolahragaan Nasional
- Menpora Bangga Dokter Muda Lathiifa jadi Garda Terdepan Menangani Covid-19
- Stafsus Cantik Ini Minta Generasi Muda Waspada Berita Hoaks