Dukung KPK, Ratusan Mahasiswa Padati MK
Selasa, 03 November 2009 – 13:07 WIB
JAKARTA- Sidang uji materi Undang-Undang (UU) No 30 tahun 2002 tentang KPK di Mahkamah Konstitusi (MK) Selasa (3/11) menarik perhatian banyak pengunjung. Tidak hanya mereka yang berperkara, ratusan mahasiswa juga ikut ambil bagian. Selain berorasi, pengunjukrasa juga naik ke pelataran MK membentangkan sepanduk dukungan, serta membagikan pamplet dukungan terhadap KPK kepada para pengunjung yang hadir.
Ratusan mahasiswa itu sebelumnya pengunjukrasa di depan gedung MK untuk memberikan dukungan terhadap KPK, yang kini berperkara dalam sidang itu. Mereka menggelar orasi, dengan sejumlah pamplet dan sepanduk bertuliskan dukungan terhadap KPK, yang diduga tengah diskenariokan untuk digemboskan itu.
Baca Juga:
"Kami ingin mendukung KPK sebagai sebuah lembaga," kata Eko Aprianto, salah seorang pengunjukrasa dari BEM Seluruh Indonesia (SI).
Baca Juga:
JAKARTA- Sidang uji materi Undang-Undang (UU) No 30 tahun 2002 tentang KPK di Mahkamah Konstitusi (MK) Selasa (3/11) menarik perhatian banyak pengunjung.
BERITA TERKAIT
- Ribuan Warga Memeriahkan Gebyar Budaya, Husain Alting Sjah Ingatkan Perdamaian di Atas Segalanya
- Kemenko PMK Melakukan Penguatan Pemberdayaan Perempuan di Desa
- Tim Gabungan Sita 7 Unit Hp, 10 Paku & 20 Korek Api di Lapas Narkotika Muara Beliti
- Hari Wayang, Kiai Paox Iben Sebut Kebudayaan Jembatan antara Pemerintah dan Rakyat
- Wamentan Sudaryono: Penyaluran Pupuk Langsung kepada Petani adalah Komitmen Presiden Prabowo
- Mendes Yandri Ajak Warga Desa Fokus Kembangkan Produk Lokal