Dukung Pariwisata, Bea Cukai Bitung Fasilitasi Kedatangan Kapal Pesiar MS Noordam

Dukung Pariwisata, Bea Cukai Bitung Fasilitasi Kedatangan Kapal Pesiar MS Noordam
Kapal pesiar MS Noordam saat berada di Pelabuhan Samudera Bitung. Foto: Dokumentasi Humas Bea Cukai

Kapal pesiar ini akan melanjutkan perjalanan menuju Jayapura dan berbagai destinasi indah lainnya di Indonesia.

Berkat dukungan Bea Cukai Bitung dan seluruh instansi terkait, Kota Bitung siap menyambut lebih banyak kunjungan kapal pesiar di masa mendatang serta memperkuat perannya dalam memajukan pariwisata Indonesia. (mrk/jpnn)

Bea Cukai Bitung memfasilitasi kedatangan kapal pesiar MS Noordam dengan melakukan proses clearance in bersama instansi terkait


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News