Dukung Pengusutan Mafia Haji Non Kuota
Senin, 31 Oktober 2011 – 07:57 WIB

Dukung Pengusutan Mafia Haji Non Kuota
"Kami berharap kepada Kemenag berkoordinasi dengan Kedubes Arab Saudi. Visa yang keluar harus sesuai dengan jumlah kuota resmi," tandasnya. Selain itu, koordinasi untuk terus melobi supaya Saudi menambah kuota nasional untuk Indonesia.
Diberitakan sebelumnya, Kasi Pengendalian Penyelenggara Ibadah Haji Khusus (PIHK) Cecep Nursyamsi sampai Jumat lalu (28/10) sudah ada 16 kedatangan penerbangan yang mengankut 1.330 calhaj nonkuota melalui Bandara Internasionl King Abdul Azis Jeddah. Mereka kerap membuat repot petugas di Saudi karena sering diterlantarkan biro penyelenggara haji masing-masing. (wan)
JAKARTA - Beberapa saat sebelum keberangkatan perdana calon jamaah haji (calhaj) Indonesia ke tanah suci, Menteri Agama (Menag) Suryadharma Ali (SDA)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia