Dukung Peresmian Terminal Banjar dan Leuwi Panjang, Jasa Raharja Sampaikan Sejumlah Harapan
Kamis, 08 Februari 2024 – 18:07 WIB
Kepala Negara juga berharap semoga masyarakat lebih terdorong dan bersemangat menggunakan fasilitas transportasi umum, baik itu bus, kereta api, kereta cepat, KRL, MRT, LRT seperti di
Jakarta.
"Mari bersama menjaga Terminal Leuwi Panjang dan Terminal Banjar yang ada di Provinsi Jawa Barat ini, juga fasilitas transportasi umum lainnya di seluruh Indonesia agar senantiasa aman, lancar, hingga memastikan keselamatan masyarakat penggunanya,” pesan Jokowi. (mrk/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Jasa Raharja mendukung dengan telah diresmikannya Terminal Banjar di Kota Banjar dan Terminal Leuwi Panjang di Kota Bandung, simak harapannya
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Survei TBRC: Tri Adhianto-Harris Bobihoe Diprediksi Menang di Pilwalkot Bekasi
- Toyota HiAce Hantam Truk Hino di Tol Pekanbaru-Dumai, 5 Orang Luka-Luka
- Kinerja Pelayanan Publik Pemprov Jateng Diganjar Penghargaan dari ORI
- Polisi Segera Periksa Sopir Truk yang Tabrak Belasan Kendaraan di Tol Cipularang
- Jasa Raharja Salurkan Santunan kepada Korban Kecelakaan Beruntun Tol Cipularang
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi