Dukung Prabowo, Ali Masykur Musa Dilaporkan ke Majelis Etik BPK
Rabu, 11 Juni 2014 – 12:23 WIB

Dukung Prabowo, Ali Masykur Musa Dilaporkan ke Majelis Etik BPK
"Menurut saya MKKE tidak perlu menunggu laporan masyarakat, tapi bertindak langsung sejak beliau (Ali Masykur) ikut terlibat dalam konvensi Demokrat. Seharusnya presiden juga mencegah Ali Masykur terlibat dalam konvensi," sebutnya.
Karena itu, Ray mendesak MKKE BPK RI menggelar sidang etik. Sebab, MKKE merupakan lembaga permanen di BPK yang tidak harus menunggu pembentukan komite etik sebagaimana yang pernah terjadi di KPK dan lembaga lain.
"Kita minta BPK bersidang secara terbuka, tidak boleh tertutup. Harus dilakukan transparan. Ini unsurnya politik, tidak ada unsur personalnya. Ini pelanggaran etik yang terjadi di depan mata tapi MKKE tidak berbuat apa-apa," tandasnya.(Fat/jpnn)
JAKARTA - Anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Ali Masykur Musa dilaporkan oleh Koalisi Selamatkan BPK ke Majelis Kehormatan Kode Etik (MKKE)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
- Pegadaian Peduli, Beri Kenyamanan Beribadah di 50 Masjid Dengan Karpet Bersih
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Mensesneg Belum Pelajari Materi Gugatan Perpres PCO