Dukung Program Pemerintah, PIS Dorong Produktivitas Lahan Petani di Sleman

Berbagai jenis bantuan yang PIS berikan dalam program ini mencakup pelatihan petani untuk meningkatkan produktivitas, distribusi pupuk organik, hingga penggunaan teknologi drone untuk efisiensi penyiraman pupuk.
Tak hanya dalam bidang pertanian, kontribusi PIS dalam program ini juga meliputi aspek kesehatan melalui sejumlah layanan seperti edukasi kesehatan dan pemeriksaan kesehatan gratis.
Program ini diproyeksikan akan menjangkau 90% petani untuk layanan kesehatan dasar dan ditargetkan memberikan edukasi kesehatan kepada 95% penduduk setempat.
"Selain Panen Raya, PIS turut berkontribusi dalam melaksanakan program kesehatan masyarakat dan program kesehatan ini kami lakukan untuk 100 warga dan 10 ibu hamil, dengan edukasi kesehatan kepada 35 orang," seru Baron.(chi/jpnn)
Kontribusi PIS dalam program ini merupakan bagian dari program CSR ketahanan pangan dalam pilar sosial.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Pemegang Saham Pelita Air Kukuhkan Kembali Dendy Kurniawan sebagai Direktur Utama
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Gegara Membawa Sabu-Sabu, Petani Ditangkap Polres Flores Timur
- Mentan: Pengamat Rugikan Negara Rp5 Miliar Bukan Sosok Asing, Guru Besar