Dukung Program Pemerintah, PT Taspen Fasilitasi Vaksinasi COVID-19 untuk 2.500 Lansia

Selanjutnya, apabila calon penerima vaksin dinyatakan sehat, maka akan dilakukan vaksinasi di ruang vaksinasi.
Setelah itu, penerima vaksin akan menunggu selama 30 menit di ruang observasi untuk melihat reaksi tubuh. Bila tidak ada keluhan, penerima vaksin akan menerima kartu vaksinasi untuk disimpan ditunjukkan pada vaksinasi kedua kali.
Sebagaimana diketahui, Pemerintah RI menargetkan vaksinasi Covid-19 untuk kelompok lansia di 34 provinsi selesai sekitar Mei atau Juni 2021. Vaksinasi bagi kelompok lansia telah dimulai pada 17 Februari silam, yang ditandai dengan vaksinasi terhadap Wakil Presiden Ma'ruf Amin.
Vaksinasi untuk lansia merupakan tahap kedua dari program vaksinasi nasional yang ditujukan kepada kelompok tertentu, setelah tenaga kesehatan. Ditargetkan sekira 21,5 juta lansia akan menerima vaksin Covid-19 di Indonesia. (dil/jpnn)
PT Taspen turut mendukung program vaksinasi COVID-19 yang dilakukan pemerintah dengan menargetkan 2.500 lansia
Redaktur & Reporter : Adil
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Kehadiran Rumah Layak Huni di Karawang Jadi Bukti Kepedulian Peruri
- Top! TASPEN Berhasil Masuk Jajaran Tempat Kerja Terbaik di Indonesia versi LinkedIn
- TASPEN Raih Penghargaan Employees Choice di Ajang 6th Indonesia Best 50 CEO Award
- TASPEN Imbau Seluruh Peserta Lindungi Data Pribadi dengan Segera Lakukan Ini
- Laris, Posko Arus Balik PTPN IV PalmCo Tol Pekanbaru-Dumai Diserbu Pemudik