Dukung PTM Terbatas, Pemerintah Dorong Percepatan Vaksinasi Remaja
Kamis, 28 Oktober 2021 – 07:48 WIB
Sejalan dengan itu, pemerintah juga terus mengajak masyarakat untuk mengingatkan dan membiasakan anak-anak selalu menerapkan protokol kesehatan dengan disiplin.
Penurunan level PPKM, pelonggaran kegiatan masyarakat termasuk pembukaan PTM terbatas, bukan alasan untuk mengendorkan disiplin protokol kesehatan.
“Waspadalah, ancaman virus COVID-19 masih ada. Jangan sampai kita membuka celah terjadinya lonjakan kasus berikutnya,” tutup Menteri Johnny. (mrk/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Menkominfo Johnny G Plate menyampaikan percepatan vaksinasi remaja demi memberikan perlindungan dan rasa aman dalam PTM Terbatas
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- WPC dan GPA Serukan kepada Pemerintah untuk Turut Mengakhiri Polusi Plastik
- Harapkan Semua Target Prolegnas 2025 Tercapai, Sultan Siap Berkolaborasi dengan DPR dan Pemerintah
- PKN Membantu Pemerintah untuk Mengentaskan Masalah Stunting
- Simak, Lomba Karya Jurnalistik Bertema Wajah Hukum Pemerintahan Baru
- Hardjuno Pertanyakan Keseriusan DPR Perihal RUU Perampasan Aset
- Kemenkominfo: Peran Penting Humas sebagai Kunci Sukses Program Pemerintah