Dukung UMKM Naik Kelas, Bea Cukai Bandung Berikan Asistensi di 2 Wilayah Ini
Jumat, 26 Mei 2023 – 19:59 WIB

Bea Cukai memberikan asistensi pada pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di wilayah Kota Bandung dan Kota Cimahi. Foto: dok Bea Cukai
Kepala Seksi Pelayanan Kepabeanan dan Cukai II Bea Cukai Bandung, Wahyudi Budi Kusuma mengatakan pendampingan kepada UMKM ini bertujuan untuk mengumpulkan data dan profiling produksi terhadap UMKM yang berorientasi untuk ekspor.
“Setelah pendampingan ini, Bea Cukai Bandung akan merekomendasikan UMKM terpilih untuk menyusun profil perusahaan agar bisa disampaikan pada business matching dengan pembeli dari luar negeri,” pungkas Wahyu. (jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Bea Cukai memberikan asistensi pada pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di wilayah Kota Bandung dan Kota Cimahi.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee