Dukungan JK Bisa Menjadi Modal Airlangga Hartarto untuk Cari Cawapres
Senin, 19 September 2022 – 23:24 WIB

Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto dan mantan Ketum Partai Golkar Jusuf Kalla. Foto: Dok. Partai Golkar
Sementara Airlangga Hartarto adalah ketua umum partai ‘runner up’ pemenang Pemilu 2019.
Sebelumnya, JK mengatakan, “Sering orang bertanya, ‘Bapak dukung siapa?.”
“Sederhana saya jawab, saya dukung calon Pak Airlangga yang bisa membawa, memimpin negeri ini menuju kemajuan, kemakmuran yang berkeadilan. Itu saja,” jawab JK.
Jika akhirnya dua ‘favorit’ JK ini bersatu, maka posisi ideal adalah “Kalau melihat parameter, cocoknya Anies-Airlangga. Cuma, ya pada level praktis enggak mau Airlangga. Bagi Airlangga, Capres harga mati,” tegas Adi.(fri/jpnn)
Ujang menegaskan jika Airlangga maju sebagai Capres dari KIB, maka akan lebih baik Cawapres diambil dari eksternal.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Prabowo Minta Struktur Komisaris BUMN Dirampingkan, Diisi Profesional
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Airlangga Bantah Akan Mundur dari Jabatan Menteri
- Pelaku Usaha Ritel Optimistis Perekonomian Nasional Capai Target Pertumbuhan 8 Persen
- Luhut dan Airlangga Bentuk Tim Khusus untuk Sikat Penghambat Investasi