Dulu Benci, Sekarang Anas dan Nazaruddin Bertemu Lagi

Dulu Benci, Sekarang Anas dan Nazaruddin Bertemu Lagi
Mantan Bendum Demokrat M. Nazaruddin. Foto: dok. JPNN.com

Namun, Anas tak menepis bahwa ia pernah diajak Nazaruddin bergabung dalam PT Panahatan, perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit. Itu jauh sebelum ia menjadi anggota DPR. Anas pun mengaku lupa  berapa saham yang dimiliki di perusahaan itu. 

Pada saat masa pencalonan sebagai anggota legislatif 2009, Anas memilih mengundurkan diri dari perusahaan.  "Saya sampaikan surat pengunduran diri," ujarnya. (boy/jpnn)  

 

 



Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News