Dulu Diterkam Beruang, Sekarang Diterkam Harimau Hutan
Senin, 19 November 2012 – 10:56 WIB

Dulu Diterkam Beruang, Sekarang Diterkam Harimau Hutan
Dia berusaha menjerit, namun tertahan. Binatang itu menyeretnya hingga beberapa meter. Karena takut yang sudah memuncak, akhirnya suaranya keluar, dia menjerit sekuat-kuatnya. Jeritannya mengagetkan kawan-kawannya. Melihat Kenedi sudah diseret binatang itu, kedua kawannya juga menjerit sekuat-kuatnya.
Baca Juga:
Ternyata jeritan mereka membuat binatang buas yang diduga harimau itu kaget dan melepaskan cengkeramannya dari Kenedi. Binatang itu meninggalkan Kenedi yang sudah terkapar bersimpah darah. Kedua temannya kemudian menggotongnya ke pondok.
Kemudian, mereka memberi pertolongan pertama sembari menghubungi orang kampung. Namun, karena jarak dari kampung yang jauh, dan hari yang sudah malam, warga baru datang pada pagi hari.
"Setelah warga datang, Kenedi dibawa ke RSUD Sijunjung. Namun, karena lukanya yang parah, dia dirujuk ke RSUP M Djamil Padang," ujar Kapolsek Kamangbaru, AKP Eri, ketika dihubungi Padang Ekspres tadi malam (18/11).
PADANG--Saat sedang memikat burung dalam rimba di kawasan Sungai tambang, Kecamatan Kamangbaru, Kabupaten Sijunjung, Fitrius Kenedi, 36, warga Tanjung
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki