Dulu Langsing, Sekarang Artis Cantik Ini Semakin Chubby

jpnn.com - PENYANYI Audy Item belakangan ini menjadi pembicaraan netizen karena badannya semakin chubby.
Namun, bunda Atreya Syahla Putri Uwais itu menganggap tidak ada masalah dengan berat badannya.
Meski memang tak selangsing dulu, yang penting dia merasa bugar.
Audy menyebut status sebagai istri dan ibu membuat dirinya termotivasi untuk menjaga kesehatan.
“Ngurus suami, ngurus anak, itu adalah pekerjaan paling penting buat seorang ibu. Kalau saya sakit-sakitan, ribet. Mau gemuk atau mau kurus, saya harus sehat,” tegasnya seperti diberitakan Indopos (Jawa Pos Group) hari ini.
Audy menjaga kesehatan dengan makanan seimbang dan olahraga.
Dia sering ikut suaminya joging, latihan di gym, serta kick boxing.
“Kalau aku sama Iko memang sudah dari dulu olahraga setiap hari,” kata Audy.
PENYANYI Audy Item belakangan ini menjadi pembicaraan netizen karena badannya semakin chubby. Namun, bunda Atreya Syahla Putri Uwais itu menganggap
- Unggah Laporan MSF, Angelina Jolie Mengutuk Serangan di Gaza
- Pendaftaran Epson International Pano Awards ke-16 Dibuka, Yuk Buruan Daftar!
- Pentas Kejutan The Chainsmokers di Kampus Arizona Berujung Penggerebekan
- Gitaris Seringai Dimakamkan di Indonesia, Jenazah Tiba Jumat
- Segera Nikahi Vika Kolesnaya, Billy Syahputra akan Pindah ke Belarusia?
- Begini Keseruan Joy Tobing dan Anjelia Dom Nongkrong di Grace Cafe Kemang