Dunia Hari Ini: Apotek Diminta Setop Penjualan Obat Batuk Sirup

Keputusan darurat militer ini memberi kesempatan kepada lembaga penegak hukum selama tiga hari untuk mengajukan proposal khusus dan memerintahkan pembentukan pasukan pertahanan teritorial di empat wilayah yang dicaplok tersebut.
Putin tidak segera menjelaskan langkah-langkah yang akan diambil di bawah darurat militer tetapi mengatakan perintahnya berlaku mulai Kamis hari ini.
Donald Trump memberi kesaksian dalam gugatan pencemaran nama baik
Gugatan tersebut diajukan oleh kolumnis majalah E. Jean Carroll.
Jean mengatakan mantan presiden AS tersebut memperkosanya pada pertengahan 1990-an di ruang ganti sebuah toko.
"Kami senang bahwa atas nama klien kami, E. Jean Carroll, kami telah menerima pernyataan Donald Trump hari ini. Kami tidak dapat memberikan komentar lebih lanjut," kata juru bicara firma hukum yang mewakilinya.
Donald sebelumnya mengatakan tuduhan pemerkosaan yang disebutkan Jean adalah sebuah "hoax dan kebohongan."
Apotek diminta tidak menjual obat dalam bentuk sirup dan cair untuk sementara waktu, serta laporan yang menemukan kesalahan penanganan COVID-19 di Australia menjadi topik utama hari ini
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Dunia Hari Ini: Puluhan Tewas Setelah Kereta di Pakistan Dibajak
- Dunia Hari Ini: Kecelakaan Bus di Afrika Selatan, 12 Orang Tewas
- Siklon Alfred 'Tak Separah yang dibayangkan', Warga Indonesia di Queensland Tetap Waspada
- Dunia Hari Ini: Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte Ditangkap di Bandara
- 'Selama Ini Ternyata Saya Dibohongi': Kerugian Konsumen dalam Dugaan Korupsi BBM
- Keberadaan Seorang Warga Indonesia di Tasmania Sempat Dikhawatirkan