Dunia Hari Ini: Baku Tembak di Papua Menewaskan Puluhan Jiwa
Selasa, 17 September 2024 – 23:57 WIB

Tambang Porgera pertama kali dibuka pada tahun 1989 dan menjadi salah satu tambang emas berbiaya rendah paling produktif di dunia. (ABC News: Tim Swanston)
Penyanyi hip-hop P Diddy ditangkap
Bintang rap Sean "Diddy" Combs telah ditangkap dan menghadapi tuntutan federal di New York, Amerika Serikat.
Rincian tuntutan tersebut tidak segera diumumkan oleh jaksa penuntut, tetapi pengacara Diddy, Marc Agnifilo "kecewa dengan keputusan untuk melanjutkan apa yang kami yakini sebagai tuntutan yang tidak adil terhadap Diddy oleh Kantor Kejaksaan AS."
"Ia adalah orang yang tidak sempurna, tetapi ia bukan seorang penjahat," kata Marc.
Dalam sebuah pernyataan di X, jaksa AS di Manhattan Damian Williams mengonfirmasi telah "menangkap Sean Combs, berdasarkan dakwaan tertutup yang diajukan oleh SDNY".
Setidaknya 30 pria dinyatakan tewas, dengan ratusan perempuan dan anak-anak mengungsi, dan
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Andreas: Kejahatan yang Dilakukan KKB tak Boleh Dibiarkan Terus Menerus Terjadi
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Tak Ada Luka Tembak di Jasad 11 Korban Pembantaian oleh KKB
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya
- Benci Tapi Rindu Asing: Tradisi Lama Warisan Orde Baru?