Dunia Hari Ini: Delapan Sandera Dalam Daftar Pembebasan Hamas Telah Tewas
Lebih jauh ke utara, Newcastle diperkirakan mencapai suhu 38C dan Wallsend di dekatnya 40C.
Selandia Baru longgarkan visa pekerja nomaden digital
Menteri pertumbuhan ekonomi Selandia Baru, Nicola Willis, mengumumkan perubahan visa kunjungan yang mengizinkan kerja jarak jauh bagi perusahaan asing saat berada di negara tersebut.
Mereka ingin mendatangkan wisatawan bernilai tinggi, khususnya dari Amerika Serikat dan Asia.
Yang disebut "pekerja nomaden digital" mencakup para spesialis Teknologi Informasi, selama mereka tidak menerima pendapatan apa pun dari badan Selandia Baru.
Ini juga akan berlaku untuk para influencer, asalkan mereka dibayar oleh perusahaan-perusahaan luar negeri.
Perubahan ini akan berlaku untuk semua visa kunjungan, termasuk turis dan orang-orang yang mengunjungi keluarga.
Hamas telah memberikan daftar sandera yang akan dibebaskan, yang telah lama ditunggu-tunggu dalam tahap pertama perjanjian gencatan senjata Gaza, dengan menyatakan bahwa hanya 25 dari 33 sandera masih hidup
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Dunia Hari Ini: Siswa SMA Prancis Ditangkap Setelah Menikam Teman Sekelasnya
- Dunia Hari Ini: Gempa Bumi Berkekuatan 6,2SR Mengguncang Turkiye, 150 Warga Luka-luka
- Tentang Hari Anzac, Peringatan Perjuangan Pasukan Militer Australia
- Dunia Hari Ini: Vatikan Umumkan Tanggal Pemakaman Paus
- 'Nangis Senangis-nangisnya': Pengalaman Bernyanyi di Depan Paus Fransiskus
- Perjalanan Jorge Mario Bergoglio Menjadi Paus Fransiskus