Dunia Hari Ini: Gempa Bumi Berkekuatan 6,2SR Mengguncang Turkiye, 150 Warga Luka-luka
Kamis, 24 April 2025 – 23:56 WIB
Dunia Hari Ini: Gempa Bumi Berkekuatan 6,2SR Mengguncang Turkiye, 150 Warga Luka-luka
Klaim tuduhan baru terhadap Harvey Weinstein
Klaim baru dari mantan model telah ditambahkan sebagai salah satu materi persidangan ulang Harvey Weinstein #MeToo saat dibuka pada hari Rabu di Manhattan.
Untuk pertama kalinya, jaksa penuntut umum mengidentifikasi Kaja Sokola secara publik dan merinci apa yang terjadi antara dirinya dan Weinstein pada awal tahun 2000-an.
Weinstein didakwa pidana karena memaksa melakukan seks oral pada tahun 2006.
Kaja juga menuduhnya meraba-raba dirinya di luar keinginannya empat tahun sebelumnya, saat masih berusia 16 tahun.
"Ia tahu betapa menggodanya janji-janji kesuksesan. Ia memproduseri, membuat koreografi, mengarahkan, keheningan mereka selama bertahun-tahun," ujar Shannon Lucey.
Gempa bumi kuat telah mengguncang kota terbesar di Turkiye saat tanggal merah hari Rabu waktu setempat
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Tentang Hari Anzac, Peringatan Perjuangan Pasukan Militer Australia
- Dunia Hari Ini: Vatikan Umumkan Tanggal Pemakaman Paus
- 'Nangis Senangis-nangisnya': Pengalaman Bernyanyi di Depan Paus Fransiskus
- Perjalanan Jorge Mario Bergoglio Menjadi Paus Fransiskus
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'