Dunia Hari Ini: Perdana Menteri Jepang Baru Akan Menggelar Pemilu Dadakan

Dunia Hari Ini: Perdana Menteri Jepang Baru Akan Menggelar Pemilu Dadakan
Dunia Hari Ini: Perdana Menteri Jepang Baru Akan Menggelar Pemilu Dadakan

Jayne Hrdlicka, kepala eksekutif Virgin Australia, mengatakan kesepakatan tersebut akan membantu Virgin  bersaing lebih baik di Australia dan menambah penerbangan internasional.

Kekacauan akibat Badai Helene di Amerika

Badai Helene di Carolina Utara, Amerika Serikat meninggalkan kerusakan yang dianggap "pasca-apokaliptik."

Ratusan orang masih terputus dari komunikasi dan tidak diketahui keberadaannya di tengah jalan yang banjir dan kurangnya layanan bantuan.

Para pejabat melaporkan lebih dari 100 kematian akibat badai besar yang menghantam wilayah Big Bend di Florida Kamis malam lalu.

Penasihat Keamanan Dalam Negeri AS Liz Sherwood-Randall mengatakan sebanyak 600 orang masih belum diketahui keberadaannya.

Lebih dari 7.000 orang terdaftar untuk bantuan Badan Manajemen Darurat Federal AS, dan Garda Nasional menerbangkan 1.000 ton makanan dan air ke daerah-daerah terpencil dengan pesawat dan helikopter.


Perdana Menteri baru Jepang sudah menentukan tanggal pemilihan umum bagi negaranya


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News