Dunia Hari Ini: Wali Kota Meksiko yang Dipenggal Dikabarkan Berangkat Sendiri

Ratan, yang memimpin perusahaan tersebut selama lebih dari 20 tahun, sebelumnya menjalani perawatan intensif di sebuah rumah sakit Mumbai.
"Kami mengucapkan selamat tinggal kepada Ratan Naval Tata, yang ... tidak hanya telah membentuk Tata Group tetapi juga tatanan negara kita," bunyi pernyataan Tata Group.
Melalui posting-nya di platform media sosial X, Perdana Menteri India Narendra Modi menyebut Ratan "adalah seorang pemimpin bisnis yang visioner, jiwa yang penuh kasih sayang, dan manusia yang luar biasa."
Peringatan Israel terhadap Iran
Menteri Pertahanan Israel Yoav Gallant memperingatkan serangan Israel terhadap Iran menanggapi serangan rudalnya baru-baru ini akan menjadi "mematikan" dan "mengejutkan."
"Serangan kami akan mematikan, tepat, dan yang terpenting mengejutkan," kata Yoav dalam pidatonya di hadapan pasukan Israel.
"Mereka tidak akan mengerti apa yang terjadi dan bagaimana itu terjadi."
Minggu lalu, Iran menembakkan puluhan rudal ke Israel dengan semakin memanasnya konflik antara kedua negara dan Israel telah berjanji untuk menanggapi serangan itu.
Pada hari yang sama, serangan udara Israel menghantam pusat Pertahanan Sipil Lebanon di kota Dardghaya di Lebanon selatan.
Setelah baru enam hari menjabat sebagai wali kota, Alejandro Arcos meninggal dunia akibat dipenggal di Meksiko
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia