Duo City Tak Mau jadi Sasaran Ledekan
Senin, 11 Juni 2012 – 21:38 WIB

Duo City Tak Mau jadi Sasaran Ledekan
"Di liga, pemain asal Prancis termasuk dicintai. Tapi, ketika bertanding untuk timnas, kami harus melupakan sejenak pertemenan di klub," jelas pemain yang berkarir di Premier League sejak 2008 itu.
Kontingen Premier League Prancis
Baca Juga:
Nasri sedikit lega karena dirinya pernah sekali memiliki memori bagus kala menghadapi Inggris. Yakni, ketika Prancis mampu menang 2-1 dalam uji coba di Stadion Wembley dua tahun lalu. "Ketika saya kembali ke klub, saya tetap mendapat respek dari rekan seklub yang baru saya kalahkan, bahkan saya menerima pujian," tutur mantan pemain Arsenal tersebut.
Lain lagi dengan Hatem Ben Arfa. Winger Newcastle United itu merasa dirinya akan menjadi public enemy kala kembali ke klubnya seandainya Prancis mengalahkan Inggris. "Jika Prancis menang, saya tahu saya akan memiliki masalah dengan fans Inggris musim depan," tutur pemilik 8 caps dan 2 gol itu kepada AFP.
"Tapi, saya akan mengambil risiko itu karena keinginan saya berlaga di Euro 2012 adalah memberikan yang terbaik bagi negeri saya," tambah pemain yang tengah membangun karir timnasnya lagi setelah pernah dua tahun absen karena cedera itu. (dns/bas)
Kontingen Premier League Prancis
PRANCIS versus Inggris sesaat lagi tak ubahnya menjadi arena Premier League All Star. Dari skuad Inggris, tidak ada pemain yang tidak bermain di
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri