Duta Digital BNI Rangkul PMI Hong Kong untuk Melek Keuangan
Selasa, 07 Januari 2025 – 21:06 WIB
BNI berharap agar para PMI dapat memanfaatkan fasilitas perbankan yang ada untuk mengatur dan merencanakan keuangan mereka lebih baik, agar hasil kerja keras mereka tidak sia-sia.
"Fasilitas perbankan BNI dapat memberikan banyak manfaat, terutama dalam hal kemudahan mengelola keuangan dan kebebasan untuk bertransaksi dengan cara yang lebih aman dan efisien," kata Okki.
Saat ini, terdapat 100 Duta Digital PMI di Hong Kong di mana separuhnya tergolong aktif melakukan edukasi. Hingga akhir 2024, jumlah rekening baru di BNI Hong Kong sebanyak 8.500 rekening sehingga total rekening PMI mencapai 74 ribu atau mendominasi transaksi perbankan oleh PMI maupun diaspora di negara tersebut.(jpnn)
BNI terus berupaya merangkul Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Hong Kongmemahami produk jasa keuangan dan perbankan Indonesia
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- BNI Siap Sukseskan Penyaluran KUR Bagi PMI
- Menko Airlangga Hartarto Bertemu Menteri Keuangan Hong Kong, Ini yang Dibahas
- Agung Laksono Kritik Proses Pemilihan Ketum PMI
- Lewat Diaspora Loan, BNI Biayai Renovasi Restoran Indonesia di Hong Kong
- 5 Strategi Bisnis BNI Menghadapi Tantangan Perekonomian 2025
- Strategi BNI Perkuat Bisnis Konsumer & Korporasi untuk Perekonomian Sepanjang 2024