Duuuh, Perwira Polres Garut Ancam Akan Tembak Guru

Duuuh, Perwira Polres Garut Ancam Akan Tembak Guru
Polisi melakukan pengamanan kerumunan guru di Kantor PGRI Kabupaten Garut, Jawa Barat, Selasa (28/7/2020). Foto: ANTARA/HO-Warga

Saat dimintai tanggapan ke Kepala Sub Bagian Humas Polres Garut Ipda Muslih Hidayat enggan mengomentari masalah tindakan perwira itu.

Muslih juga menyampaikan bahwa saat insiden itu tidak ada di lokasi kejadian, karena sedang menjenguk orang tuanya yang sakit.

"Saya enggak lagi di Garut, dari kemarin (Selasa) saya di Jawa Tengah, ibu saya lagi dirawat di RS," kata Muslih melalui pesan WhatsApp. (antara/jpnn)

Serikat Guru Indonesia (SEGI) Kabupaten Garut menyesalkan tindakan perwira polisi yang mengancam akan menembak guru.


Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News