Dwi Handayani Honorer K2 Hamil, yang Meninggal
Jumat, 12 Februari 2016 – 13:14 WIB
jpnn.com - JAKARTA--Koordinator Forum Honorer K2 Indonesia (FHK2I) Kabupaten Magelang Halimah mengatakan, anggotanya yang meninggal bernama Dwi Handayani, 35. Dwi meninggal saat hamil tua. Usia kandungannya 7 bulan saat mengikuti unjuk rasa di depan Istana Negara, kemarin.
"Pengorbanan Dwi Handayani menjadi penyemangat kami. Beliau meninggal di tengah aksi demo memperjuangkan status PNS," ujar Halimah kepada JPNN di lokasi demo, Jumat (12/2).
Dwi meninggalkan seorang anak yang masih kecil dan duduk di bangku TK.
Baca Juga:
"Ya Allah berapa banyak lagi korban yang dibutuhkan Pak Jokowi untuk mengangkat kami menjadi PNS," ujarnya histeris. (esy/jpnn).
JAKARTA--Koordinator Forum Honorer K2 Indonesia (FHK2I) Kabupaten Magelang Halimah mengatakan, anggotanya yang meninggal bernama Dwi Handayani,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- AQUA dan DMI Berangkatkan Umrah bagi Khadimatul Masjid dari Enam Provinsi
- KPK Incar Pejabat BPK yang Terlibat di Kasus Korupsi Kemenhub
- PPPK Minta Regulasi Mutasi, Relokasi, dan TPP Rp 2 Juta, Berlebihankah?
- Santri Diajak Proaktif Melawan Judi Online Lewat Kampanye di Digital
- Gagal di Kasus Timah, Kejagung Jangan Cari Pengalihan Isu dengan Menumbalkan Polri
- DPP KNPI: Pemuda Mitra Strategis Pemerintah untuk Mewujudkan Swasembada Energi dan Pemanfaatan EBT