e-KTP Bermasalah, Marzuki Tetap Puji SBY
Kamis, 29 September 2011 – 18:31 WIB
"Jadi, dengan adanya program e-KTP ini diharapkan bisa menyelesaikan masalah itu. Kita harus belajar dari pengalaman Pemilu sebelumnya yang selalu bermasalah pada pendataan jumlah pemilih yang simapang siur akibat buruknya administrasi," katanya di Jakarta, Kamis (29/9).
Namun, kata dia, yang terpenting bagi pemerintah guna mensukseskan e-KTP ini adalah harus ada kesiapan infrastruktur di semua daerah. Dia menyarankan, pelaksanaan e-KTP, diprioritaskan di Pulau Jawa dan Sumatera. Mengingat, lanjut dia, jumlah pemilih terbanyak berada di Pulau Jawa dan Sumatera.
"Sudah selayaknya dua daerah itu yang diprioritaskan terlebih dahulu," imbaunya. (boy/jpnn)
JAKARTA – Meski program e-KTP banyak menuai masalah di sejumlah darah, Ketua DPR RI, Marzuki Alie tetap memuji program pemerintahan Presiden
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad