Eaa Panas Lagi nih! NasDem Laporkan Masinton ke Fraksi PDIP
Dianggap Buat Pernyataan Menyesatkan Soal Surya Paloh
3. Bahwa pernyataan tersebut bagi Fraksi Partai NasDem telah mencederai hubungan baik yang telah berjalan antara Partai NasDem dan PDIP.
4. Mempertanyakan pernyataan tersebut apakah merupakan sikap Pimpinan Fraksi PDIP
Untuk itu Fraksi Partai Nasdem meminta kepada Pimpinan Fraksi PDIP untuk menegur Sdr. Masinton Pasaribu dengan Nomor Anggota A-446 dan kepada yang bersangkutan untuk menarik pernyataannya dan meminta maaf melalui Media Massa baik oetak maupun elektronik. Selambat-lambatnya dalam waktu 3x24 jam setelah surat ini diterima.
Bila tidak mendapatkan permohonan maaf. maka kami akan menempuh upaya hukum dan upaya-upaya lain yang dianggap perlu.
Demikian surat ini kami sampaikan dalam semangat untuk menjaga kebersamaan dalam Koalisi Partai Pendukung Pemerintah. Atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.***
JAKARTA - Pernyataan Anggota Komisi III DPR Masinton Pasaribu soal pertarungan antar geng Surya Paloh dengan Harry Tanoesoedibjo dalam kasus Freeport
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Terungkap! Ade Bhakti Satu-satunya Camat yang Menyuap Mbak Ita