Eddy Raya Samsuri Mengundurkan Diri dari Jabatannya, Ini Alasannya, Ternyata
Rabu, 21 Desember 2022 – 08:22 WIB

Ketua Umum KONI Kalteng Eddy Raya Samsuri. Foto: ANTARA/Dokumentasi Pribadi
Pengurus KONI Kalteng juga masih menunggu bentuk surat fisik terkait pengunduran diri itu.
Apabila nantinya benar, tentunya para pengurus di organisasi yang membidangi olahraga di Kalteng itu akan melaksanakan rapat.
"Kalau fisiknya sudah diterima, maka kami akan secepatnya menggelar rapat sesuai dengan AD-ART sesuai dengan pasal 29 ART dan PO KONI, apakah nantinya ada pelaksana tugas atau bagaimana tergantung hasil dari pleno yang akan dilaksanakan dalam waktu dekat ini," kata Sancho.
Dia menjelaskan, setelah hasil pleno tentunya akan ada Pelaksana Tugas (Plt) Ketum KONI, kemudian juga akan segera dilaksanakan Musyawarah Provinsi Luar Biasa (Musprovlub), untuk pemilihan ketum yang baru. (antara/jpnn)
Eddy Raya Samsuri mengundurkan diri dari jabatannya. Simak juga alasannya. Ternyata terkait Pemilu 2024.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Gubernur Agustiar Sabran dan Wagub Edy Pratowo Disambut Meriah di Palangka Raya
- Lalu Ahmad Zaini Persilakan Pejabat yang Tak Mampu Bekerja Maksimal Mengundurkan Diri
- Setelah Retret, Agustiar Sabran Dapat Cara Jitu Tingkatkan Pendapatan Kalteng
- Berterima Kasih kepada Pendahulu, Agustiar Sabran Siap Lanjutkan Pembangunan Kalteng
- Gubernur Kalteng Agustiar Sabran Bakal Optimalkan Pendapatan Daerah di 100 Hari Kerja
- Ini Upaya Bea Cukai Optimalkan Pengawasan & Dukung Program P4GN di Sulsel dan Kalteng