Edi Sebut Komjen Pol Ahmad Dofiri Tepat Jabat Wakapolri, Begini Alasannya
Rabu, 13 November 2024 – 17:54 WIB

Dokumentasi - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo bersama Komjen Ahmad Dofiri (kiri). Dok: Humas Polri.
Komjen Dofiri juga pernah menduduk jabatan strategis antara lain Kapolda DIY, Kapolda Jabar dan empat bulan terakhir ditunjuk Presiden Jokowi sebagai Wakil Ketua Pansel Kompolnas 2024.
"Pak Dofiri pati polri yamg sangat pintar sederhana dan santun," kata anggota pansel kompolnas ini.
Edi juga mengapresiasi penujukan Irjen Dedi Prasetyo sebagai Irwasum polri dan Irjen Pol Crisnanda sebagai kalemdiklat Polri.
"Kedua jenderal ini adalah perwira senior pada institusi kepolisian dan juga memiliki berbagai jabatan strategis lainnya di lingkungan kepolisian," kata Edi. (gir/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Direktur Eksekutif Lemkapi Edi Hasibuan menilai pemilihan Komjen Pol Ahmad Dofiri menduduki jabatan Wakapolri sangat tepat, begini alasannya.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Penunjukan Irjen Rudi sebagai Kapolda Jabar Diapresiasi, Dinilai Mampu Tingkatkan Kinerja
- RUU Polri Sebaiknya Ditunda, Tunggu Penyelesaian Revisi UU KUHAP
- Pelayanan Mudik 2025 Dinilai Semakin Baik, Kepuasan Masyarakat Capai Angka Sebegini
- Kompolnas Minta Kasus Pengawal Kapolri Pukul Wartawan Harus Diproses
- Ajudan Kapolri Tempeleng Jurnalis, Pengamat: Nilai Humanis Hanya Jargon
- Tindakan Ajudan Kapolri Dianggap Bentuk Pelecehan Terhadap Kebebasan Pers