Edmon - Raja Saling Lempar
Sabtu, 03 April 2010 – 10:58 WIB
Mahfud juga meminta agar kasus penggelapan pajak ini ditelusuri dan dibongkar setuntas "tuntasnya. Dia meyakini kejahatan tersebut tidak mungkin dikerjakan Gayus Tambunan sendiri. Pasti ada pihak lain yang juga ikut berperan.
"Sampai paling atas itu ada, entah di Polri, Kejagung, Pengadilan, Depkeu atau Direktorat Pajak. Masih banyak Edmon "Edmon dan Gayus "Gayus lainnya," kata Mahfud.
Mahfud juga menyampaikan Direktur Jenderal Pajak Mochamad Tjiptardjo memiliki tanggungjawab institusional untuk melakukan pembenahan ke internal lembaganya. Mulai dari pengusutan sampai tindakan "tindakan hukum terhadap bawahannya yang terindikasi terlibat markus pajak.
"Kalau tanggungjawab moral dan juridis jelas tidak, karena ini (kasus Gayus Tambunan, Red) terjadi pada 2007. Dirjennya lain. Dirjen yang sekarang (Mochamad Tjiptardjo) kan baru Juli (dilantik Juli 2009)," ungkap Mahfud.
JAKARTA- Pemeriksaan kode etik terhadap dua jendral polisi terkait kasus Gayus Tambunan menemukan fakta-fakta baru. Dua jenderal bintang satu itu
BERITA TERKAIT
- Nilai IKIP Kaltim Meningkat, Masuk Tiga Besar Nasional
- Yorrys Raweyai: DPD Akan Mengawal Proses Pembangunan PIK 2 Tangerang
- BPMK Lanny Jaya Diduga Potong Dana Rp 100 juta dari 354 Kampung
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan