Edy Mulyadi Menyinggung Kalimantan, Ian Kasela: Otak Lu Di Mana?
Senin, 24 Januari 2022 – 17:39 WIB

Ian Kasela, vokalis Radja. Foto: YouTube/Kasela TV
Pasalnya, ucapan mantan kader PKS itu bisa memecah belah bangsa dan mengadu domba masyarakat.
"Lewat aparatur bapak, saya yakin bisa memberikan sanksi tersebut," ujar Ian Kasela.
Pernyataan Edy Mulyadi yang menyinggung soal Kalimantan sempat viral di media sosial. Dia diduga menghina Kalimantan dan warganya lantaran menyebut pulau itu sebagai tempat 'jin buang anak'. (jlo/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Vokalis band Radja, Ian Kasela tak terima Edy Mulyadi menyinggung soal Kalimantan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- PSI Paling Dekat dengan Jokowi, Wajar Mengadopsi Partai Super Tbk
- PSI Adopsi Ide Partai Super Tbk Jokowi, Ini Kata Pakar soal Dampaknya
- Siap Bergabung, Bara JP Nilai Partai Super Tbk ala Jokowi Punya Potensi Besar
- Survei LPI, Boni Hargens: Jokowi Tepat Jadi 'Penasihat Agung' Presiden Prabowo
- PSI Perorangan Kendaraan Politik Anyar Jokowi? Pakar Bilang Begini
- Sebut Partai Perorangan Sudah Diadopsi, Jokowi Ingin Membesarkan PSI?