Efek El Clasico
Selasa, 05 Februari 2013 – 04:58 WIB

Lionel Messi. Getty Images
Meski demikian, Roura tetap mengakui penampilan Valencia yang memang memukau. “Kami banyak menciptakan peluang. Tapi, kecepatan dan tekanan mereka membuat kami sulit mengembangkan permainan,” Roura menjelaskan.
Baca Juga:
Kini Barca punya waktu enam hari untuk memulihkan kondisi para pemain. Setelah itu, mereka akan menjamu Getafe dalam laga La Liga pekan ke-23, Minggu (10/2) nanti. (ish)
LAGA El Clasico semifinal leg pertama Copa del Rey, Kamis (31/1) lalu, berakibat negatif bagi Barcelona. Fisik para pemain terkuras habis. Akibatnya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United