Efektifkan Kemo, Pasien Kanker Disarankan Latihan

Salah satu pasien kemo Susan McCarthy mengaku mendapatkan manfaat dari berolahraga sembari menjalani perawatan kanker.
Setelah didiagnosis menderita kanker payudara agresif, dia menjalani mastektomi, kelenjar getah beningnya diangkat dan menjalani kemoterapi dan radioterapi.
Dia juga diberikan latihan olahraga. "Dokter menyarankan mendatangi fisioterapis latihan," katanya.
McCarthy mengaku latihan tersebut membuatnya menyadari perlunya mengubah pola makannya.
"Menjalani kemo turut mengatasi hal itu," katanya.
"Saya jauh lebih sehat sekarang. Saya tidak lagi makan banyak lemak, jalani diet Mediterania, banyak berolahraga," katanya.
McCarthy mengatakan kekuatan mental dan fisik yang dia dapatkan melalui perawatannya terus membantu pemulihannya.
"Saya merasa sangat baik, tidur jauh lebih baik dan merasa sangat bahagia," katanya.
- Daya Beli Melemah, Jumlah Pemudik Menurun
- Dunia Hari Ini: Mobil Tesla Jadi Target Pengerusakan di Mana-Mana
- Kabar Australia: Pihak Oposisi Ingin Mengurangi Jumlah Migrasi
- Dunia Hari Ini: Unjuk Rasa di Turki Berlanjut, Jurnalis BBC Dideportasi
- Dunia Hari Ini: Kebakaran Hutan di Korea Selatan, 24 Nyawa Melayang
- 'Jangan Takut': Konsolidasi Masyarakat Sipil Setelah Teror pada Tempo