Effendy Choirie Buat Buku Pemecatan Dirinya
Janji Tak Akan Pindah ke Partai Lain
Kamis, 28 April 2011 – 08:01 WIB

Effendy Choirie Buat Buku Pemecatan Dirinya
Azis menilai apa yang disampaikan Choirie dalam bukunya sangat relevan. Tidak hanya menyampaikan curahan hati, Choirie menyebut lemahnya penegakan hukum dalam kasus mafia pajak. "Misalnya, 11 instruksi presiden tentang mafia pajak. Sampai sekarang tidak ada yang jalan," kata Azis.
Azis juga mengaku heran dengan sikap Muhaimin yang langsung mengkait-kaitkan sikap Choirie dengan ketua umumnya. Tidak seharusnya Muhaimin membawa nama Ical untuk menuduh Choirie. "Ketua Umum Partai Golkar tidak akan melakukan politik murahan semacam itu," tandasnya. (bay)
JAKARTA - Penonaktifan Effendy Choirie dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (FPKB) kini menjadi dokumen untuk publik. Mencoba menjelaskan duduk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo