Egy Maulana Vikri Merusak Perayaan Ulang Tahun Philippe Troussier
Jumat, 22 Maret 2024 – 03:44 WIB

Pelatih Timnas Vietnam, Philippe Troussier. Foto: Dokumentasi VFF
Nasib Philippe Troussier kini tengah mengambang mengingat fan Timnas Vietnam banyak yang kurang menyukainya.
Mantan manajer Timnas Maroko itu dinilai tidak begitu sukses dari pendahulunya, yakni Park Hang-seo yang telah membawa Vietnam meraih kesuksesan di Asia Tenggara.
Menarik ditunggu kebangkitan Vietnam yang rencananya akan melakoni laga berikutnya melawan Timnas Indonesia di My Dinh National Stadium, Selasa (26/3/2024).(mcr16/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Perayaan ulang tahun Philippe Troussier ternoda seusai Timnas Vietnam kalah dengan skor 0-1 dari Indonesia, Kamis (21/3)
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- PSSI Umumkan Komposisi Pelatih Timnas Indonesia, Kental Aroma Belanda
- Septian Bagaskara Bicara Persaingan Lini Depan Timnas Indonesia
- Patrick Kluivert: Masa-masa yang Menyenangkan di Depan Mata
- Timnas Indonesia Terus Menambah Pemain Naturalisasi, Begini Reaksi Pelatih Bahrain
- Kapan Australia Umumkan Skuad untuk Menghadapi Timnas Indonesia?
- Pelatih Timnas Indonesia Ogah Pemain Persib, Ini Kata Hodak