Egy Maulana Vikri Pekan Ini, Saddil Ramdani setelah 8 Maret
Rabu, 06 Maret 2019 – 10:21 WIB
Juga beberapa kali uji coba yang bakal dilakoni. ’’Pemanggilan 7 pemain ini agar jadi lebih kompetitif lagi. Selanjutnya saya melihat ada beberapa posisi yang membutuhkan pemain baru,’’ terangnya.
BACA JUGA: 2 Kabar Gembira Bagi Persib Jelang Kontra Persebaya
Untuk uji coba, sabtu (9/3) depan akan ada internal game. Lantas pekan kedua TC Timnas Indonesia U-23 nanti juga akan diagendakan uji co a dengan klub Liga 1. ’’Yang pasti pada 17 Maret mendatang kami akan uji coba lawwan Bali United,’’ paparnya. (rid)
Tujuh pemain baru termasuk Egy Maulana Vikri dan Saddil Ramdani dipanggil oleh Pelatih Timnas Indonesia U-22 Indra Sjafri dalam persiapan menuju Kualifikasi Piala AFC.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Pastikan Timnas U-22 Indonesia Tampil di Piala AFF 2024, STY Targetkan Skuad Garuda Sampai Final
- Buka Mandiri Media Cup 2024, Indra Sjafri Beri Coaching Clinic ke Pemain & Pelatih Muda
- Onde Mande! Semen Padang Vs Dewa United 0-4 di Babak Pertama
- Rekor Spesial Indra Sjafri Seusai Membawa Jens Raven cs ke Piala Asia U-20 2025
- Persiapan Hadapi Piala Asia U-20 2025, Timnas U-20 Indonesia akan Berlatih di IKN
- Selangkah Lagi Timnas U-20 ke Piala Asia, Indra Sjafri Tak Mau Jens Raven cs Jemawa