Eits! Masuk Penjara, Harus Pakai Sandal Jepit
Kamis, 10 November 2016 – 10:05 WIB

Penjara. Foto: dok.JPG
jpnn.com - SURABAYA - Selalu ada aturan khusus saat menjadi pengunjung lapas atau rutan.
Pembesuk narapidana (napi) di Lapas Kelas I Surabaya (Porong) pun demikian.
Mereka tidak bisa seenaknya memakai alas kaki.
Baca Juga:
Sebelum sampai di area besukan, mereka harus menukar sepatu atau sandal yang dikenakan dengan sandal jepit milik lapas.
Regulasi tersebut diterapkan pihak lapas untuk mengantisipasi penyelundupan narkoba ke dalam tahanan.
Sebab, salah satu modus masuknya barang terlarang ke penjara adalah melalui alas kaki para pengunjung.
"Narkoba bisa disembunyikan di bagian sol sepatu atau bawah sandal," kata Kepala Lapas Kelas I Surabaya Prasetyo.
Prasetyo lantas menunjukkan sandal jepit yang disediakan lapas untuk pembesuk. S
SURABAYA - Selalu ada aturan khusus saat menjadi pengunjung lapas atau rutan. Pembesuk narapidana (napi) di Lapas Kelas I Surabaya (Porong) pun demikian.
BERITA TERKAIT
- Dokter PPDS Anestesi Unsri Diduga Jadi Korban Kekerasan Konsulen di RSUP Hoesin Palembang
- Feby Deru Ajak PIM Sumsel dan Tim Penggerak PKK Berkolaborasi dalam Kegiatan Sosial
- Pegawai RSJ Provinsi Kalbar Disiram Air Keras oleh OTK, Polisi Selidiki
- Bentrokan Warga di Sukahaji, Wali Kota Farhan: Hormati Proses Hukum
- Hanyut di Sungai Belawan, Bocah 6 Tahun Ditemukan Meninggal Dunia
- RS Persada Angkat Bicara soal Kasus Dokter AYP Melecehkan Pasien, Dukung Proses Hukum