Eits! Sekolah Dilarang Datangkan Tamu Artis
Senin, 27 Februari 2017 – 09:42 WIB

Sekolah
Padahal, hal itu tidak diperbolehkan. Kini dispendik tengah berfokus meningkatkan mutu pendidikan.
Mulai pelayanan, fasilitas, hingga proses belajar-mengajar di sekolah. Tak terkecuali sekolah unggulan di Makassar.
"Pokoknya, semua sekolah harus fokus meningkatkan standar sekolahnya. Saya kasihan, SMA di Makassar ada yang tidak punya wifi. Di Gowa, tak punya lantai," ungkapnya.
Terpisah, Kepala SMAN 3 Makassar Mirdan Midding mendukung kebijakan dispendik.
Menurut dia, pensi besar-besaran memang tidak menyentuh sisi pendidikan.
"Hanya mengarah ke masyarakat hedonisme," katanya. (fahril/c21/ami/jpnn)
Dinas Pendidikan (Dispendik) Sulsel melarang pentas seni (pensi) secara besar-besaran di sekolah.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol