Ekonomi Indonesia Timur Membaik
Selasa, 12 Februari 2013 – 07:50 WIB

Ekonomi Indonesia Timur Membaik
Tak heran, maskapai penerbangan nasional maupun asing yang beroperasi di Indonesia, melakukan ekspansi besar-besaran untuk memenuhi permintaan masyarakat. Daya beli masyarakat akan semakin kuat karena pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun ini masih tinggi.
"Diproyeksikan akan tumbuh sekitar 6,3 persen dengan PDB (produk domestik bruto) diatas enam persen," sebutnya.
Industri penerbangan seolah tidak terpengaruh dampak krisis ekonomi dunia yang masih diliputi ketidakpastian. Pertumbuhan penerbangan dalam negeri semakin kencang.
"Frekuensi penerbangan terus meningkat, maskapai menambah jadwal penerbangan sekaligus memperlebar sayap ke daerah-daerah baru yang sebelumnya masih terisolasi. Ini tentunya akan mendongkrak perekonomian daerah," sambungnya.
JAKARTA - Upaya pemerintah mendorong pertumbuhan ekonomi dan investasi di kawasan Indonesia timur beberapa tahun belakangan ini sepertinya mulai
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan